Deskripsi singkat profil perusahaan, Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk atau BTN merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang pertama kali didirikan pada tahun 1987. Saat itu bank ini masih bernama Postspaar Bank yang terletak di Batavia.
Pada saat ini perusahaan tersebut sedang membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai berikut ini:
Posisi atau Jabatan:
- Customer Service Staff
- Teller Service Staff
A. Customer Service Staff
- WNI
- Pria/Wanita
- Belum Menikah dan siap tidak Menikah selama 2 Tahun
- Usia Maximal 24 Tahun (Belum Berulang Tahun ke-25 pada saat proses seleksi)
- Pendidikan Minimal D3 Semua Jurusan
- IPK Minimal 2,75
- Tinggi badan Minimal 160 Cm (Pria) / 155 Cm (Wanita)
- Berpenampilan menarik dan berat badan proporsional
- Bersedia menjalani ikatan dinas selama 3 Tahun
B. Teller Service Staff
- WNI
- Pria/Wanita
- Belum Menikah dan siap tidak Menikah selama 2 Tahun
- Usia Maximal 24 Tahun (Belum Berulang Tahun ke-25 pada saat proses seleksi)
- Pendidikan Minimal SMA/SMK
- Nilai rata-rata Ijazah Minimal 7
- Tinggi badan Minimal 160 Cm (Pria) / 155 Cm (Wanita)
- Berpenampilan menarik dan berat badan proporsional
- Bersedia menjalani ikatan dinas selama 3 Tahun
Untuk Cara melamar dapat di lakukan langsung melalui website resmi Bank BTN di bawah ini:
DAFTAR VIA ONLINE
#Loker Palembang 2016
Tidak ada komentar:
Posting Komentar